Minggu, 14 Maret 2010

MENSOS RI AKUI PERAN MEC YATIM MANDIRI


Peran dan fungsi Mandiri Enterpreneur Center (MEC) dalam memandirikan anak yatim telah diakui oleh Kementrian Sosial. Dalam sambutannya Mensos Salim Segaf Al-Jufri Mengungkapkan “ Secara pengalaman Yayasan Yatim Mandiri telah memiliki pengalaman banyak dalam pengasuhan anak yatim piatu yang kurang mampu selain itu dalam bidang pendidkan mereka juga sangat memberikan perhatian hal ini bisa kita lihat dengan adanya kampus untuk kuliah gratis bagi anak – anak yatim di Mandiri Entrepreneur Center “. Hal ini disampaikan dalam acara penyerahan beasiswa yatim di Jakarta Rabu, 10 Maret 2010 kemarin. (hen)

 

3 komentar:

Titin Nasukha mengatakan...

Alhamdulillah, q bangga jadi asuhannya MEC, semangat terus para dosenq, semoga makin banyak donatur dan makin banyak juga teman2 yang bisa menunjukkan skill professionalnya di dunia kerja...^^

Yatim Mandiri Cabang Bojonegoro Tuban mengatakan...

ALHAMDULILLAH

Unknown mengatakan...

syukur alhamdulillah dan trima kasih untuk MEC khusunya para dosen pngajar yg tlah rela mmbagi sdkit ilmunya kpada saya,,,sukses sllu dan smoga angkatan2 lnjutnya bisa mmbuat MEC makin mngembangkan sayapnya untuk lbih maju lagi,,,sukses,,,,,